Inspirasi Desain dan Dekorasi Interior untuk  Rumah Minimalis (Bag 2)

Ruangan Ala Retro Classic Kamu suka desain ala retro classic? Siapa bilang rumah minimalis tidak bisa melakukannya! Bagi kamu yang berani tampil beda dan ingin desain ruangan secara unik. Kamu bisa mendesain dinding dengan batu ekspos saja dan berikan interior full colour ala retro classic yang kamu suka. Kamar Ala Bohemian Desain kamar ala bohemian […]

Inspirasi Desain dan Dekorasi Interior untuk  Rumah Minimalis (Bag 2) Read More »

Inspirasi Desain dan Dekorasi Interior Untuk  Rumah Minimalis (Bag 1)

Tidak semua dari kita mempunyai dana yang mencukupi untuk membeli rumah yang besar dan luas. Buat kamu yang memiliki rumah yang tidak begitu luas dan besar, desain minimalis sering menjadi andalan. Hal ini untuk menyiasati keterbatasan ruang yang dimiliki dari rumah minimalis anda. Berikut ini beberapa inspirasi desain dan dekorasi interior yang cocok untuk rumah

Inspirasi Desain dan Dekorasi Interior Untuk  Rumah Minimalis (Bag 1) Read More »

Promooo!!! Ada Promo Menarik dari Calistha Property!!

Percie Calistha sebagai perusahaan Pengembang/Developer yang berdomisili di Bandung, memiliki visi dan misi turut serta memberi kontribusi terhadap penyediaan sarana fisik yang mengkhususkan diri dalam pembangunan dan pengembangan hunian ekslusif dan berkarakter, melalui pemilihan lokasi di daerah bernilai jual tinggi, perencana arsitektur ternama dan sistem pelaksanaan konstruksi yang efektif dan efisien, sehingga berdampak positif pada

Promooo!!! Ada Promo Menarik dari Calistha Property!! Read More »

Jurus Jitu Memilih Rumah di Perumahan

Perumahan mana yang cocok untuk ditinggal ya? Bagaimana keamanan, kualitas lingkungan dan kenyamanan perumahan? Apakah perumahan tersebut akan menjadi investasi kedepan? Sering kali pertanyaan diatas menjadi pertanyaan anda ketika sedang ingin membeli rumah. Hal tersebut sering dipertanyakan, dari pada pusing mikirin. Coba perhatikan bagi anda yang ingin mempunyai rumah di perumahan cluster, ada beberapa jurus

Jurus Jitu Memilih Rumah di Perumahan Read More »

Memaksimalkan Sudut Rumah Minimalis Agar Semakin Cantik

Kita harus pandai-pandai dalam melakukan pengaturan ruangan rumah minimalis kita. Rumah minimalis yang memiliki ruang yang terbatas membuat kita tidak mempunyai pilihan terlalu banyak saat ingin mendesainya. Namun, kita masih bisa memaksimalkan pilihan yang terbatas tersebut dengan sedikit kreatifitas kita. Sudut rumah minimalis yang tersedia bisa kita desain agar lebih menarik. Saat kita ingin bersantai,

Memaksimalkan Sudut Rumah Minimalis Agar Semakin Cantik Read More »

Mendesain Ulang Kamar Mandi Kontrakan dengan Biaya Minim

Dalam rumah kontrakan, biasanya interior kamar mandinya terlihat hanya didesain ala kadarnya. Bahkan tak jarang peralatan mandi yang sudah kusam pun tetap digunakan selagi kondisinya masih layak pakai. Keadaan seperti ini tentu membuat tidak nyaman saat mandi. Kalau sudah seperti ini, kamar mandi kontrakan anda pun perlu didekor agar anda bisa betah ketika mandi. Masalahnya,

Mendesain Ulang Kamar Mandi Kontrakan dengan Biaya Minim Read More »

Cara Membuat Rumah Minimalis Menjadi Lebih Cantik

Hunian yang indah dan cantik adalah impian banyak orang. Orang akan rela melakukan apa saja untuk membuat hunianya menjadi cantik dan nyaman dihuni oleh keluarga. Meskipun anda memiliki rumah minimalis yang ukuranya cenderung kecil, anda tidak perlu khawatir, banyak cara untuk membuat rumah minimalis anda menjadi lebih cantik. Berikut adalah beberapa tips yang bisa anda

Cara Membuat Rumah Minimalis Menjadi Lebih Cantik Read More »

Scroll to Top